Setup Dasar Mikrotik Print

  • setting mikrotik, mikrotik, setup mikrotik, dasar mikrotik
  • 311

Untuk setup mikrotik dasar adalah cara mengkoneksikan mikrotik dengan internet dari ISP.

 

Pertama Masukkan ISP pada ether1 mikrotik.

Kedua Pilih IP>DHCP Client>+>Pilih interface ether1.

Klik Apply dan Oke.

 

Ketiga Pilih IP>Firewall>Tab NAT>+>Pindah ke tab Action Pilih Massque. Klik Apply dan Oke.

 

Ke empat pilih DNS masukkan DNS 8.8.8.8, centang allow remot dan klik Apply dan Oke.

 

Ke lima masuk ke Terminal lakukan ping dengan perintah "ping provider.my.id"

 

Jika status ping sudah jalan maka internet sudah terhubung ke internet.


Was this answer helpful?

« Back